Filtering Situs MFA dari blog adsense kita adalah satu cara agar pendapatan PPC kita dari google adsense kita meningkat. Sebenarnya cara ini telah di bahas oleh Bang iwan , tapi mungkin sebagian belum ada yang mengerti bagaimana cara filtering Situs MFA tersebut.

 

Situs MFA adalah sebuah situs yang memasang iklan pada adsense, akan tetapi situs tersebut juga memasang iklan milik google. Jadi Situs tersebut merupakan advertiser  dan sekaligus publisher adsense. Nah kalau di pikir pikir secara logika tentu harga PPC dari situs MFA ini sangat kecil, untuk itu perlu kita filtering.

 

Cara filtering ini akan lebih maksimal bila di lakukan secara manual. Sebenarnya ada beberapa situs yang menyediakan database dari situs situs MFA ini . Akan tetapi akan lebih maksimal dan akurat bila kita melakukan nya secara manual.

 

Pertama anda harus menambahkan add ons google adsense preview tools  yang di install secara manual terlebih dahulu.  Di bawah ini file yang harus anda install.

REGEDIT4

 

[HKEY_CURRENT_USER\Software\Microsoft\Internet Explorer\MenuExt]

[HKEY_CURRENT_USER\Software\Microsoft\Internet Explorer\MenuExt\Google AdSense Preview Tool]

@="http://pagead2.googlesyndication.com/pagead/preview/en/preview.html"

"Flags"=dword:00000001

 

Copy file di atas pada notepad dan Save As dengan ekstensi ( .reg ), misalnya adsense.reg atau anda dapat mendownload nya langsung Di Sini

Setelah anda  simpan kemudian eksekusi file tersebut, klik 2X pada file adsense.reg tersebut, maka file tersebut akan terinstall pada registri kpomputer anda. Nah selanjutnya tinggal filtering situs MFA.

-Setelah anda menginstall add ons google adsense preview tools  tersebut,

-silahkan anda buka Internet Explorer anda kemudian bukalah situs anda yang terpasang iklan dari google adsense.

- Setelah situs anda terbuka silahkan klik kanan dan pilih “google adsense Preview Tools ” .


Maka selanjutnya akan tampil box seperti di bawah ini 





Selanjutnya Silahkan anda klik pada box nya di centang semua kemudian  Klik “  Show Selected UrLs

Nah dah kelihatan Url para pemasang iklan yang terpasang pada google adsense. Tinggal secara manual buka satu persatu situs tersebut. Kalau situs tersebut memasang iklan google adsense juga pada situs mereka berarti situs tersebut merupakan situs MFA dan selanjutnya tinggal anda masukkan alamat situs tersebut pada box fitering adsense anda .

Sekian Dulu terima kasih :D .......!!!!!!!!!!!!!

 

Stop Dreaming Start Action

0 Response to "Filtering Situs MFA dari Blog Adsense – Trik Adsense"

"Ingin meningkatkan traffic pengunjung dan popularity web anda secara cepat dan tak terbatas...? Serahkan pada saya, Saya akan melakukannya untuk anda GRATIS!..Klik disini-1 dandisini-2"

Uang Online

Affiliate Banner

Buy and sell Text Links
Blog Advertising - Advertise on blogs with SponsoredReviews.com

Pengikut